Ustaz Adi Hidayat jelaskan batas waktu shalat Dhuha.
Sumber :
  • Kolase tvOnenews.com

Bentar Lagi Dhuhur, Emang Masih Boleh Shalat Dhuha? Kata Ustaz Adi Hidayat Perhatikan Batas Akhirnya Pukul…

Senin, 24 Juni 2024 - 12:10 WIB

"Mau empat-empat juga bisa, tunaikan itu," ujarnya.

Menurut Ustaz Adi Hidayat bahwa terdapat sejumlah keutamaan dahsyat bila rutin mengerjakan shalat dhuha.

"Di antara Fadilahnya bisa memudahkan limpahan rezeki, tapi bukan narik kemudahan rezeki sebagai motif atau modus untuk shalat Dhuha," jelas Ustaz Adi Hidayat.

"Kalau itu biasanya, walaupun dapat, berkahnya kurang gitu, Ujung-ujungnya nanti masalah aja. Biasanya suka begitu," sambungnya.

Oleh karena itu, pendakwah asal Banten ini menganjurkan untuk fokus ketika melaksanakan shalat dhuha dengan niat tulus untuk beribadah kepada Allah SWT.

"Kalau saya sarankannya nggak usah mikir apa-apa pokoknya kerjakan lillah aja, nanti biarkan Allah yang menggerakkan segalanya," tutur Ustaz Adi Hidayat.

Namun karena kesibukan atau ada hal lain yang harus diurus, terkadang baru bisa melakukan shalat dhuha di akhir-akhir waktu.

Berita Terkait :
1 2
3
4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:08
06:10
01:41
03:04
02:15
03:41
Viral