Kondisi jemaah haji memadati Ka'bah dari pandangan Masjidil Haram.
Sumber :
  • MCH 2024

Arab Saudi Umumkan Kuota 221.000 Jemaah Indonesia pada Musim Haji 2025, Ini Jadwal Lengkapnya

Senin, 24 Juni 2024 - 17:15 WIB

Proses pertemuan dalam menentukan persiapan, mulai rapat dengan perusahaan penyedia layanan seperti akomodasi, konsumsi, dan paket dilanjutkan tahapan pemilihan maskapai penerbangan.

3. 20 Rabi’ul Tsani 1446H (23 Oktober 2024)

Proses finalisasi terhadap beberapa hasil rapat persiapan, proses tahap kontrak dengan perusahaan penyedia layanan, dan penentuan lokasi penempatan di Masayair.

4. 13 Rajab 1446H (13 Januari 2025)

Mengadakan muktamar dan pameran haji, proses tanda tangan MoU persiapan haji, dan penandatanganan kesepakatan pemberangkatan (Tafwij).

5. 15 Sya’ban 1446H (14 Februari 2025)

Tahap akhir penandatanganan kontrak layanan.

Berita Terkait :
1 2
3
4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
05:35
06:42
02:18
02:11
03:58
04:45
Viral