Sumber :
- youtube
Baju Kena Parfum Beralkohol Harus Langsung Dicuci dan Tidak Bisa Dipakai Shalat? Buya Yahya Tegaskan Hukumnya...
Rabu, 26 Juni 2024 - 20:05 WIB
tvOnenews.com - Jika baju terkena parfum beralkohol, apakah harus langsung dicuci dan tak boleh dipakai untuk shalat.
Parfum beralkohol memang sering ditemukan di pasaran.
Mungkin di suatu tempat tak sengaja terkena parfum beralkohol.
Atau selama ini memang pakai parfum yang mengandung alkohol.
Lantas bagaimana hukumnya.
Seperti dilansir tvOnenews.com dari kanal YouTube Al Bahjah TV, berikut penjelasan Buya Yahya tentang hukum parfum beralkohol.