Ceramah Gus Baha.
Sumber :
  • YouTube

Jangan Salah lagi, Laki-laki Sebaiknya Lakukan Salat di Rumah Sesuai Anjuran Rasulullah SAW, Gus Baha Bilang Ternyata…

Kamis, 27 Juni 2024 - 11:05 WIB

Melakukan kegiatan di masjid sehingga terasa ramai memang hal yang baik, namun jangan sampai mematikan ibadah di rumah.

"Coba kalau kita ngajarin Quran di rumah, ya masjid tetap ada kegiatan, tapi jangan sampai mematikan rumah," tegasnya.

Gus Baha juga mengungkap bahwa Rasulullah SAW sering melakukan salat di rumah dan disaksikan oleh Aisyah.

"Coba kenangannya Nabi kalau salat malam itu di rumah apa di masjid? Di rumah, sehingga Aisyah punya kenangan,” ungkap Gus Baha.

Gus Baha menjelaskan Rasulullah SAW melaksanakan salat tahajud di rumah sehingga Aisyah mengetahui amalan dan doa-doa yang diucapkan Nabi.

"Kenangan Aisyah sebagai istri itu doa-doa tahajjud, coba kalau Nabi salat malamnya di masjid, Aisyah gak punya kenangan doa-doa salat malam," pungkasnya.

(adk)

Berita Terkait :
1 2 3
4
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:58
17:49
36:03
01:21
02:08
05:49
Viral