Sumber :
- dok.tangkapan layar youtube
Jangan Sepelekan Gerakan Shalat, Ustaz Adi Hidayat Ungkap Posisi Ini Lebih Memudahkan Doa Cepat Dikabulkan Allah SWT, Mudah Dilakukan Cukup ...
Jumat, 28 Juni 2024 - 01:20 WIB
Hal ini, sesuai anjuran Nabi Muhammad SAW.
"Maka dari itu, nabi memerintahkan perbanyak doa dalam sujud, itu artinya kita boleh perbanyak doa dalam sujud, epanjang apa yang kita butuhkan itu kita minta," kata Ustaz Adi Hidayat, dikutip Jumat (28/6/2024)
Sebagaimana, disampaikan Sayyidatina Aisyah RA bahwa Rasulullah SAW memperbanyak doa berikut ini:
سُبْحَانَكَ اللَّهُمَّ رَبَّنَا وَبِحَمْدِكَ اللَّهُمَّ اغْفِرْ لِي
Subhānakallāhumma rabbanā wa bi hamdik. Allāhummaghfir lī.