Sumber :
- dok.tangkapan layar youtube/tvone
Mulai Hari Ini Terapkan Baca Bismillah Saat Beraktivitas, Kata Ustaz Adi Hidayat Sayang Ditinggalkan Jika Ingin Berkah Selalu
Sabtu, 29 Juni 2024 - 08:41 WIB
Menurut Ustaz Adi Hidayat, bahkan ada para ulama, sahli Al-quran sampai menyimpulkan, jika Allah saja membuka firman-Nya mengawalinya dengan Bismillahirrahmanirrahim.
"Maka lebih patut setiap hamba itu meneladani, dengan membuka dan mengawali seluruh aktivitasnya dengan bismillahirahmanirrahim," pesan Ustaz yang akrab disapa UAH ini
Waallahualam