Ustaz Khalid Basalamah.
Sumber :
  • YouTube

Memang Boleh Seorang Istri Mengambil Semua Gaji Suami, Bagaimana Pandangan Islam? Ustaz Khalid Basalamah Bilang…

Minggu, 30 Juni 2024 - 22:32 WIB

Pertama, Ustaz Khalid Basalamah menjelaskan perlu dipahami bahwa meskipun sudah menikah, tetap berlaku hukum kepemilikan harta, baik itu miliki suami maupun istri.

Dalam satu kajiannya, Ustaz Khalid Basalamah mengatakan sesungguhnya yang menjadi hak istri dan kewajiban suami adalah persoalan nafkah.

"Yang perlu digaris bawahi di sini, terutama akhwat kita, yang wajib dari suami hanya nafkah?" kata Ustaz Khalid Basalamah.

Lalu, apakah yang dimaksud dengan nafkah?

"Sesuatu yang kalau tidak dikasih roda kehidupan tidak bisa berputar," terangnya.

Berdasarkan konsep tersebut, Ustaz Khalid Basalamah dengan tegas mengungkapkan istri tidak berhak mengambil semua gaji suami, apabila hak nafkah sudah terpenuhi.

"Tidak ada haknya seorang istri mengambil semua gaji suaminya," tegasnya.

Berita Terkait :
1
2
3 4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:18
03:58
04:45
11:23
06:31
01:06
Viral