Buya Yahya ingatkan hukum mengusap wajah setelah baca doa qunut shalat Subuh.
Sumber :
  • Kolase tangkapan layar YouTube Al-Bahjah TV & Freepik

Jangan Sekali-kali Mengusap Wajah Setelah Baca Doa Qunut Shalat Subuh, Buya Yahya Tegaskan Bisa Jadi Amalan Ibadah Anda...

Minggu, 7 Juli 2024 - 05:07 WIB

Lagi pula anjuran bacaan doa qunut saat shalat Subuh berdasarkan dari sejumlah hadits, salah satunya diriwayatkan Imam Ahmad, Abdurrazzaq dan lain-lain bersifat dha'if (lemah).

Hadits dha'if tersebut menerangkan Nabi Muhammad SAW sebelum wafat menganjurkan qunut karena doa yang wajib dibaca saat shalat Subuh, begini bunyinya:

مَازَالَ رَسُوْلُ اللهِ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ يَقْنُتُ فِي الْفَجْرِ حَتَّى فَارَقَ الدُّنْيَا .

Artinya: Dari Anas bin Malik, dia berkata: "Senantiasa Rasulullah SAW berqunut pada shalat Shubuh sehingga beliau berpisah dari dunia (wafat)."

Buya Yahya menutupkan bahwa hadits tersebut dha'if dan sudah sifatnya sudah dilemahkan oleh ulama para Ahli Hadits.

Wallahu A'lam Bishawab.

(hap)

Berita Terkait :
1 2 3 4
5
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
05:00
03:06
01:31
03:53
02:26
06:36
Viral