Sumber :
- Kemenag RI
Grand Syekh Al Azhar Datang ke Indonesia, Menag: Kunjungan Penuh Makna bagi Indonesia
Selasa, 9 Juli 2024 - 02:34 WIB
"Karena kita tahu wasatiah atau moderasi beragama itu sangat penting bagi kehidupan beragama serta kesatuan bangsa kita," lanjutnya.
Menurut Gus Men, panggilan akrabnya, Indonesia adalah negara yang sangat majemuk, memiliki latar belakang warga yang sangat beragam.
Maka jika tidak dikelola dengan baik, keragaman ini juga rentan akan gesekan.
"Moderasi beragama sangat penting, karena kita ini sangat beragam baik agama, suku, maupun kulturnya," papar Gus Men.
“Saya berharap pemikiran-pemikiran yang dibawa Grand Syekh Al-Azhar ke Indonesia mampu menginspirasi dalam pemerapan moderasi beragama,” tutupnya. (put)