Buntut dari Bertemu Presiden Israel Zainul Maarif Dipecat dari LBM PBNU DKI Jakarta, Sebut Kunjungan Sebagai Lintas Iman dan Agama.
Sumber :
  • dok.tangkapan layar medso X

Buntut Jumpa Presiden Israel Zainul Maarif Dipecat dari LBM PBNU DKI Jakarta, Sebut Kunjungan Sebagai Lintas Iman dan Agama

Sabtu, 20 Juli 2024 - 04:59 WIB


Sehubungan dengan pemberhentian Zainul Maarif. Samsul mengatakan ini berdasarkan hasil rapat gabungan Tanfidziyah dan Syuriah PWNU DKI Jakarta.


Dengan begitu, PWNU DKI juga memanggil Zainul dan juga pengurus LBM NU lainnya untuk memberikan klarifikasi atas pertemuannya dengan Presiden Israel Isaac Herzog.

Selain Zainul Maarif, PWNU DKI Jakarta juga memberhentikan pengurus LBM NU DKI Jakarta lainnya seperti Mukti Ali Qusyairi, Roland Gunawan, Sapri Saleh, Mukti, Roland, dan Sapri  karena terlibat dalam organisasi Pusat Studi Warisan Ibrahim untuk Perdamaian (RAHIM) yang teafiliasi ke Yahudi Israel.

 

Sehubungan dengan pemecatan Zainul Maarif, video permintaan maafnya pun viral di Medsos.

Hal yang disampaikan, kalau kunjungan mereka atas dasar pribadi, tanpa embel-embel atau membawa NU.

Dalam penjelasannya, Zainul Maarif sebut kalau kegiatan dirinya bersama teman-teman yang Nahdliyin lainnya ke Israel merupakan lintas iman atau lintas agama.

Berita Terkait :
1
2
3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
00:54
02:15
06:15
04:05
03:21
01:02
Viral