Sumber :
- dok.ilustrasi freepik
Tuntunan Shalat Dhuha Lengkap dengan Niatnya, Insyaallah Rezeki Lancar dan Gugurkan Dosa
Rabu, 31 Juli 2024 - 05:07 WIB
Sebab menurut Syekh Ali Jaber untuk dhuha beragam jumlahnya, bisa disesuaikan kebutuhan dan waktunya sampai dzuhur.
"Tapi di waktu matahari terbit tidak boleh langsung shalat dhuha, saat matahari terbit di waktu 4 jam 40 menit dan setelah adzan salat subuh itu jam 4.50 atau jam 5 an baru bisa shalat," kata Syekh Ali.
"Jadi dijeda 15 menit setelah adzan. Bisa disebut surup atau waktu dhuha itu waktunya sejak matahari terbit sampai jelang Dzuhur ya sekitar 11.30 WIB," jelasnya. (Klw).
Waallahualam.