Sumber :
- dok.kolase
Merasa Pesimis dan Sedih Ketika Ada Ujian, Ustaz Adi Hidayat Sebut Ingat Saja Surah Ini yang Dijanjikan Allah SWT...
Sabtu, 3 Agustus 2024 - 07:37 WIB
Menyadari apa yang telah dan pernah diberikan.
"Kau lupa dengan kesenangan yang telah engkau dapatkan, banyak kali masa lalu. Apa karena kekurangan satu saat ini yang kau rasakan," pesan Ustaz yang akrab disapa UAH ini.
"Mengapa kau pesimis pada engkau dulu banyak kebaikan yang telah engkau raih," ucapnya lagi.
Ustaz Adi pun mendorong untuk tetap bergerak maju atau move on. Sebab janji Allah SWT tadi ada bersama hamba-Nya.
"Ayo move on bahasa kitanya tuh gitu. Yakinkan pada dirimu yang paling dalam dalam suka, ataupun duka aku tidak akan pernah meninggalkanmu," ungkap Ustaz Adi Hidayat. (Klw).
Waallahualam