Hukum Memberi dan Menjawab Salam kepada Non Muslim, Ustaz Abdul Somad Katakan Begini….
Sumber :
  • freepik

Hukum Memberi dan Menjawab Salam kepada Non Muslim, Ustaz Abdul Somad Katakan Begini…

Jumat, 9 Agustus 2024 - 12:25 WIB

" و قالت طائفة - أي من العلماء - : يجوز الابتداء لمصلحة راجحة من حاجة تكون إليه ، أو خوف من أذاه ، أو لقرابة بينهما ، أو لسبب يقتضي ذلك

"Sebagian ulama menjelaskan, boleh mendahului salam karena ada mashlahat yang lebih besar, misalnya ia membutuhkannya, takut dari gangguannya atau karena ada hubungan kerabat atau sebab lain yang menuntut ia harus memulai salam." [Zadul Ma'ad 2/424]

Lalu bagaimana salam dari non Muslim?

Dalam sebuah hadis dijelaskan, bahwa jika orang non Muslim mengucapkan salam, maka jawab dengan “Wa’alaikum”. 

Hal ini sebagaimana sabda Nabi Shallallahu’alaihi Wasallam:

إذا سَلَّمَ علَيْكُم أهْلُ الكِتابِ فَقُولوا: وعلَيْكُم

“Jika ahlul Kitab mengucapkan salam kepada kalian maka ucapkanlah: wa’alaikum” (HR. Bukhari no. 6258, Muslim no.2163).

Berita Terkait :
1
2
3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:50
02:03
03:05
03:21
01:44
01:05
Viral