Sumber :
- dok.tangkapan layar youtube
Hati-hati Perbuatan Baik Bisa Hilang Keberkahan Jika Caranya Begini, Kata Ustaz Adi Hidayat Harus Dimulai dalam Segala...
Sabtu, 24 Agustus 2024 - 00:55 WIB
“Segala urusan penting yang tidak diawali bismillah, maka akan berkurang (atau bahkan hilang) keberkahannya”. (HR.Ibnu Hibban).
كُلُّ كَلَامٍ أَوْ أَمْرٍ ذِي بَالٍ لَا يُفْتَحُ بِذِكْرِ اللهِ فَهُوَ أَبْتَرُ – أَوْ قَالَ : أَقْطَعُ
“Setiap perkataan atau perkara penting yang tidak dibuka dengan dzikir pada Allah, maka terputus berkahnya.” (HR. Ahmad).
"Hadist ini singkat dan padat tapi dalam saking dalam dan pentingnya, bahkan Allah SWT membuka firmannya, didalam Al-Quran dengan Bismillahirrahmannirrahim," terang Ustaz Adi Hidayat.