Ilustrasi sujud saat shalat - Tafsir Surah Al-Baqarah ayat 46.
Sumber :
  • Freepik

Tafsir Surah Al-Baqarah Ayat 46: Orang yang Khusyuk saat Shalat Yakin Bertemu Allah SWT di Akhirat

Sabtu, 24 Agustus 2024 - 21:17 WIB

tvOnenews.com - Tafsir Surah Al-Baqarah ayat 46 menjelaskan tentang shalat.

Dalam tafsirnya, Surah Al-Baqarah ayat 46 lebih menekankan orang-orang beriman yang mencoba khusyuk saat shalat.

Ayat Surah Al-Baqarah ini menerangkan orang beriman meyakini diri mereka akan bertemu kepada Allah SWT.

Hal ini mengingatkan mereka mendapatkan kekhusyukkan ketika shalat karena meyakini akan kembali kepada Allah SWT di akhirat kelak.

Surah Al-Baqarah ayat 46 masih memiliki tafsir yang serupa dengan ayat 45 sebelumnya.

Perbedaan tafsir kedua ayat Surah Al-Baqarah ini lebih menerangkan perbandingan kaum Bani Israil dan orang beriman.

Ayat 45 dalam Surah Al-Baqarah menjelaskan bahwa shalat sebagai ibadah yang sangat berat dilakukan umat manusia.

Berita Terkait :
1
2 3 4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:08
10:31
01:52
01:42
02:09
03:10
Viral