Sumber :
- dok.ilustrasi freepik
Sentil Para Penguasa yang Zalim, Ustaz Adi Hidayat Ungkap Satu Amalan Ini Seharusnya Bisa Menekan Kasus...
Selasa, 27 Agustus 2024 - 03:50 WIB
Hal ini bentuk sebagai perlindungan sang pencipta langsung ke hambaNya yang dekat.
Apabila seseorang dalam pekerjaan susah, atau ada masalah akan diberi jalan keluar yang mudah.
Jadi tidak perlu dengan cara yang kotor, ada Allah SWT sendiri membantu.
"Kalau seandainya tahajud semua ya nggak ada korupsi pak, nggak ada saling sogok menyogok. saling terjaga pak," jelas Ustaz Adi Hidayat.
Sebagaimana dalam firman Allah SWT, diisebutkan dalam Al-Qur’an Surat Al-Isra ayat 79:
وَمِنَ اللَّيْلِ فَتَهَجَّدْ بِهِ نَافِلَةً لَكَ عَسَى أَنْ يَبْعَثَكَ رَبُّكَ مَقَامًا مَحْمُودًا
Artinya: "Pada sebagian malam lakukanlah salat tahajud sebagai (suatu ibadah) tambahan bagimu, mudah-mudahan Tuhanmu mengangkatmu ke tempat yang terpuji."