MUI Kritik soal Dugaan Larangan Hijab pada Dokter di RS Medistra, Cholil Nafis: Kita Merdeka Dijamin Kebebasan Beragama, Apakah Phobia Islam?.
Sumber :
  • dok.kolase

MUI Kritik soal Dugaan Larangan Hijab pada Dokter di RS Medistra, Cholil Nafis: Kita Merdeka Dijamin Kebebasan Beragama, Apakah Phobia Islam?

Senin, 2 September 2024 - 12:04 WIB

Jakarta, tvOnenews.com--Majelis Ulama Indonesia (MUI) menyoroti atas kasus dugaan larangan mengenakan hijab di RS Medistra.

Ketua MUI bidang Ukhuwah dan Dakwah, Muhammad Cholil Nafis, menegaskan kalau Indonesia merupakan negara yang sudah merdeka.

Sehingga masing-masing masyarakatnya dalam memeluk dan menjalankan aturan agamanya diperbolehkan.

Dengan begitu, Cholil pun mengkritik tegas, karena RS Medistra ini seperti phobia terhadap islam karena hijab dipermasalahkan. Meminta pihak terkait ubtuk menindak tegas kasus ini.

"Rumah Sakit yang masih phobia hijab begini baiknya tak usah buka di Indonesia krn kita sdh merdeka dan dijamin kebebasan utk menjalankan ajaran agamanya masing2," kata Cholil Nafis, dalam kicaunnya di Media Sosial X, Senin (2/9/2024).

"Tlg pihak berwenang agar kasus di RS itu diusut ya agar tak menjadi preseden buruk," jelasnya.

Atas persoalan hijab RS Medistra pun menuai kritikan dari warganet atau netizen.

Berita Terkait :
1
2 3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
04:05
03:21
01:02
02:18
02:08
06:37
Viral