Dahsyat! Ini Balasan Allah SWT Kepada Muslim yang Banyak Shalawat ke Nabi Muhammad SAW, Khususnya di Bulan Rabiul Awal.
Sumber :
  • Tangkapan Layar/YouTube Ustaz Abdul Somad

Dahsyat! Ini Balasan Allah SWT Kepada Muslim yang Banyak Shalawat ke Nabi Muhammad SAW, Khususnya di Bulan Rabiul Awal

Jumat, 6 September 2024 - 13:53 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Ustaz Abdul Somad (UAS), amalan yang paling utama untuk dilakukan pada bulan Rabiul Awal adalah shalawat.

“Di bulan Rabiul Awal banyak-banyak shalawat,” saran Ustaz Abdul Somad (UAS).

Hal ini karena Rabiul Awal kerap disebut dengan bulan Nabi karena di bulan inilah Nabi Muhammad SAW lahir, hijrah dan wafat.

“Siapa yang bershalawat satu kali Allah balas 10 kebaikan,” jelas Ustaz Abdul Somad (UAS).

Selain itu, shalawat juga membuat seorang Muslim dinaikkan derajatnya.

“Ditutupi 10 kesalahan, dinaikkan 10 derajat,” tandas Ustaz Abdul Somad (UAS).

Perintah bershalawat kepada Nabi SAW salah satunya tercantum dalam firman Allah berikut ini.

Al-Qur'an surah Al-Ahzab ayat 56:

اِنَّ اللّٰهَ وَمَلٰۤىِٕكَتَهٗ يُصَلُّوْنَ عَلَى النَّبِيِّۗ يٰٓاَيُّهَا الَّذِيْنَ اٰمَنُوْا صَلُّوْا عَلَيْهِ وَسَلِّمُوْا تَسْلِيْمًا

Berita Terkait :
1
2 3 4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:23
03:56
06:46
02:35
01:58
01:28
Viral