Habib Rizieq Shihab turut berbicara soal Pimpinan Gereja Katolik Dunia, Sri Paus Fransiskus ke Indonesia.
Sumber :
  • Kolase Antara & tvOnenews.com/Julio Trisaputra

Habib Rizieq Terang-terangan Berikan Sikap kepada Paus Fransiskus saat ke Indonesia, Sebut Umat Islam Toleransi tapi...

Sabtu, 7 September 2024 - 08:24 WIB

Ia menjelaskan umat Islam tetap menjaga keamanan dan kenyamanan saat Paus datang ke Indonesia sebagai bentuk kehormatan kepada pemimpin tertinggi umat Katolik tersebut.

"Kalau sudah sebagai tamu negara wajib saudara untuk kita jaga keamanannya, kenyamanannya, jangan kita membuat gaduh, jangan kita membuat kacau, hormati beliau," terangnya.

Tak hanya itu, Habib Rizieq juga menilai umat Islam sangat menjaga betapa pentingnya toleransi antaragama.

Pria keturunan Rasulullah SAW itu menyampaikan umat Islam tidak pernah melarang tokoh agama lain mengadakan agenda akbar di Indonesia.

Menurutnya, toleransi sebagai acuan umat Islam untuk tetap menjaga perdamaian terutama dalam lingkup beragama.

"Kita sangat toleransi saudara, toleransi dengan kedatangannya, toleransi dengan penyambutan negara silakan," jelasnya.

"Toleransi silakan dia mau pakai stadion utama Senayan atau GBK silakan, dia mau bikin Misa Akbar yang hadir mungkin ratusan ribu atau jutaan umat Katolik silakan," sambungnya.

Berita Terkait :
1
2
3 4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:54
03:55
05:35
03:29
06:33
02:13
Viral