Almarhum Syekh Ali Jaber bagikan doa setelah shalat agar hajat dikabulkan Allah SWT dari kebiasaan dirinya.
Sumber :
  • Tangkapan layar YouTube Emaan

Jika Tak Hafal Banyak Bacaan, Tolong Amalkan Doa Setelah Shalat Kebiasaan Syekh Ali Jaber, Dijamin Hajat Terkabulkan

Sabtu, 21 September 2024 - 17:02 WIB

tvOnenews.com - Doa setelah shalat memiliki banyak manfaat untuk umat Muslim di dalamnya.

Doa setelah shalat menunjukkan sebagai bentuk ekspresi bersyukur, memohon ampunan, berusaha memperbanyak untuk mengingat Allah SWT.

Tak hanya itu, doa setelah shalat juga bentuk mendekatkan diri kepada Allah SWT dan menghindari sifat kesombongan dalam diri.

Namun, masih banyak umat Muslim merasa kebingungan terkait bacaan doa setelah shalat yang ingin diamalkan mereka untuk meminta hajat kepada Allah SWT.

Almarhum Syekh Ali Jaber pernah membagikan kebiasaan dirinya selalu mengamalkan doa setelah shalat ini dapat membantu hajat terkabulkan oleh-Nya.


Ilustrasi seorang wanita Muslim mengamalkan doa setelah shalat. (Istockphoto)

Almarhum Syekh Ali Jaber menyatakan keutamaan dahsyatnya berupa hajat diterima oleh Allah SWT melalui mengamalkan doa setelah shalat ini menjadi kebiasaan dirinya setiap hari.

Lantas, apa bacaan doa setelah shalat berasal dari kebiasaan almarhum Syekh Ali Jaber guna membantu hajat dikabulkan oleh Allah SWT?

Berita Terkait :
1
2 3 4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
33:49
03:06
04:32
01:23
03:07
02:33
Viral