Buya Yahya Ungkap Waktu Terbaik Shalat Dhuha, Sayang Ditinggalkan Lengkap Doa Bisa Lancarkan Rezeki.
Sumber :
  • dok.tangkapan layar youtube

Buya Yahya Ungkap Waktu Terbaik Shalat Dhuha, Sayang Ditinggalkan Lengkap Doa Bisa Lancarkan Rezeki

Selasa, 24 September 2024 - 05:34 WIB

 

Secara umum waktu surup atau dhuha atau surup adalah waktu saat matahari mulai naik kurang lebih 7 hasta mulai dari terbitnya matahari (sekitar pukul 07.00 pagi) sampai waktu dhuhur (sekitar pukul 12.00 siang).

Lantas, dari rentang waktu tersebut, pada pukul berapakah waktu paling afdhol untuk menunaikan Shalat Dhuha?

Hal ini akan dijelaskan Buya Yahya dikutip dari YouTube Al-Bahjah tv, Selasa (24/9/2024). 

Mendengarkan penjelasan BUya Yahya, bahwa rentang waktu mengerjakan shalat Dhuha ialah saat matahari mulai meninggi, hingga matahari belum tergelincir di atas kepala.

"Jadi selagi matahari belum di atas kepala, maka itu adalah waktu Dhuha," kata Buya Yahya.

Lebih lanjut, Buya memberikan rincian kapan Shalat Dhuha boleh mulai dikerjakan.

"Waktu dhuha itu terbentang dari matahari terbit, kita tunggu sejenak, sampai setinggi qadra ramhin, itu kalimat nabi," jelas Buya Yahya. 

Berita Terkait :
1
2
3 4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
25:47
04:59
00:41
01:41
02:33
02:54
Viral