Buya Yahya jelaskan pendapat orang tua suka dipanggil gelar Pak Haji atau Bu Hajah meski belum pernah berhaji.
Sumber :
  • Kolase tangkapan layar YouTube Al-Bahjah TV & MCH 2024

Belum Pernah Berhaji Sering Dipanggil Pak Haji atau Bu Hajah, Bolehkah? Kata Buya Yahya Sebenarnya...

Rabu, 2 Oktober 2024 - 06:08 WIB

tvOnenews.com mengutip dari kanal YouTube Al-Bahjah TV, Rabu (2/10/2024), Buya Yahya membahas gelar Pak Haji atau Bu Hajar dalam suatu ceramah.

Buya Yahya mendapat pertanyaan dari salah satu jemaahnya perihal banyak orang tua di sekitarnya selalu dipanggil Pak Haji.

Jemaahnya merasa heran lantaran orang tua tersebut sama sekali tidak pernah pergi ke Tanah Suci untuk berhaji.

Buya Yahya pun menjawab hukumnya terbagi dua pendapat soal gelar Pak Haji maupun Bu Hajah.

Pendapat pertama, pengasuh LPD Al Bahjah, Cirebon itu menuturkan pria atau orang tua belum ke Tanah Suci untuk ibadah haji tidak perlu dipanggil Pak Haji.

Ia berpendapat mereka akan mendapat sikap iri hati bagi orang yang sudah ibadah haji di Tanah Suci.

"Ada dua pendapat, menurut sebagian Pak Haji itu enggak boleh, kamu belum haji kok dipanggil Pak Haji," ujar Buya Yahya.

Berita Terkait :
1
2
3 4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:06
01:55
05:33
13:31
06:52
04:47
Viral