Buya Yahya jelaskan pendapat orang tua suka dipanggil gelar Pak Haji atau Bu Hajah meski belum pernah berhaji.
Sumber :
  • Kolase tangkapan layar YouTube Al-Bahjah TV & MCH 2024

Belum Pernah Berhaji Sering Dipanggil Pak Haji atau Bu Hajah, Bolehkah? Kata Buya Yahya Sebenarnya...

Rabu, 2 Oktober 2024 - 06:08 WIB

"Sebab ada orang yang memang begitu sampai ada di Cirebon mana saya enggak tahu, kamu sudah haji ya, kok pakaiannya putih, haji? Akhirnya bingung pakai hijau atau kuning nantinya," lanjutnya.

Ia memahami gelar Pak Haji dan Bu Hajar menimbulkan perdebatan antara orang yang sudah berhaji dan belum ke Tanah Suci.

"Memang untuk menurut sebagian Pak Haji yang belum haji dipanggil Pak Haji enggak boleh, kenapa," terangnya.

Buya Yahya mewajarkan orang telah berhaji merasa iri lantaran rela menghabiskan ratusan juta untuk pergi ke Tanah Suci.

"Saya aja habis berapa juta untuk haji baru dipangil haji eh ente belum haji dipanggil pak haji, itu kata Pak Haji," jelasnya.

Pendakwah itu berpesan terhadap orang telah berhaji agar tidak selalu iri demi menghindari sikap kesombongan diri.

Berita Terkait :
1 2 3
4
5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:06
01:55
05:33
13:31
06:52
04:47
Viral