Doa Mengusir Jin, Diajarkan oleh Malaikat Jibril kepada Nabi Muhammad SAW.
Sumber :
  • istockphoto

Doa Mengusir Jin

Jumat, 4 Oktober 2024 - 07:42 WIB

Artinya: Sebelumnya Kami telah menciptakan jin dari api yang sangat panas (QS: Al Hijr: 27).

Dalam Islam ada doa yang dapat dibaca sebagai perlindungan dari gangguan jin.

Doa yang dapat melindungi manusia dari jin antara lain Ayat Kursi (QS. Al-Baqarah: 255) dan surat Al-Ikhlas, Al-Falaq, dan An-Nas.

Namun selain itu, ada satu doa mengusir jin yang bisa diamalkan oleh setiap Muslim.

Doa mengusir jin ini diajarkan oleh Malaikat Jibril kepada Nabi Muhammad SAW.

Berikut doa mengusir jin yang dilansir tvOnenews.com dari laman Majelis Ulama Indonesia (MUI).

‎أَعُوذُ بِوَجْهِ اللَّهِ الْكَرِيمِ، وَبِكَلِمَاتِ اللَّهِ التَّامَّاتِ الَّتِي لَا يُجَاوِزُهُنَّ بَرٌّ وَلَا فَاجِرٌ مِنْ شَرِّ مَا يَنْزِلُ مِنَ السَّمَاءِ، وَمِنْ شَرِّ مَا يَعْرُجُ فِيهَا. وَمِنْ شَرِّ مَا ذَرَأَ فِي الْأَرْضِ، وَمِنْ شَرِّ مَا يَخْرُجُ مِنْهَا، وَمِنْ شَرِّ فِتَنِ اللَّيْلِ وَالنَّهَارِ، وَمِنْ شَرِّ طَوَارِقِ اللَّيْلِ، وَمِنْ شَرِّ كُلِّ طَارِقٍ إِلَّا طَارِقًا يَطْرُقُ بِخَيْرٍ يَا رَحْمَنُ.

Berita Terkait :
1
2
3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
04:03
01:37
01:36
01:58
01:38
01:36
Viral