Doa Sore Hari: Mohon Rahmat di Waktu Petang.
Sumber :
  • freepik

Doa Sore Hari Setelah Ashar: Mohon Rahmat di Waktu Petang

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 16:00 WIB

Jakarta, tvOnenews - Dua waktu istimewa dalam Islam adalah subuh dan sore hari setelah ashar.

Hal ini karena pada subuh dan sore hari setelah ashar, para malaikat berkumpul untuk berganti tugas.

Oleh karenanya, sebaiknya saat subuh dan dan sore hari setelah ashar, setiap Muslim memanjatkan doa.

Salah satu doa yang dianjurkan untuk dibaca saat sore hari setelah ashar adalah doa berikut ini.

Doa ini diajarkan oleh Nabi Muhammad SAW.

Doa ini adalah pemohonan seorang hamba atas rahmat dari Allah SWT di saat petang. Berikut bacaan doa sore hari yang dimaksud.

اللَّهُمَّ بِكَ أَمْسَيْنَا، وَبِكَ أَصْبَحْنَا،وَبِكَ نَحْيَا، وَبِكَ نَمُوتُ، وَإِلَيْكَ الْمَصِيْرُ

Berita Terkait :
1
2 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:16
43:11
04:17
01:49
02:45
04:20
Viral