Laura Meizani Nasseru Asry alias Lolly (kiri) dan Nikita Mirzani (kanan).
Sumber :
  • Kolase Instagram/@itsofficiallauraa/@nikitamirzanimawardi_172

Meski Belum Sepenuhnya, Lolly Mulai Minta Maaf ke Nikita Mirzani, Buya Yahya Beri Cara agar Anak Mengakui...

Minggu, 6 Oktober 2024 - 16:12 WIB

tvOnenews.com - Publik figur Nikita Mirzani dan putri sulungnya, Laura Meizani Nasseru Asry alias Lolly sempat berseteru hebat menjadi sorotan publik.

Nikita Mirzani dan Lolly memperlihatkan perseteruan mereka disebabkan adanya peran dugaan kasus asusila dilakukan oleh pacar putrinya, Vadel Badjideh.

Nikita Mirzani yang telah membawa Lolly pulang ke rumah mengungkapkan bahwa sang anak mulai memberikan kode minta maaf kepada dirinya.

"Sudah sedikit ngomong sama Laura (Lolly), dia bilang 'I am so sorry Ami sama apa yang sudah aku lakukan'," ungkap Nikita Mirzani dikutip tvOnenews.com dari kanal YouTube Cumi-cumi, Minggu (6/10/2024).

Nikita Mirzani memahami bahwa Lolly masih belum memberikan pengakuan kesalahan sepenuhnya.


Nikita Mirzani dan putri sulungnya, Lolly. (Kolase Instagram/@nikitamirzanimawardi_172/@itsofficiallauraa)

Namun, ia mempercayai bahwa sang anak akan berbicara kepada dirinya atas kesalahan yang sudah diperbuat selama bersama dengan sang pacar, Vadel Badjideh.

Berita Terkait :
1
2 3 4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:28
03:16
03:48
03:16
05:46
03:25
Viral