Sumber :
- Humas Kemenag RI
Kick Off Hari Santri, Ini yang Akan Dirilis Kemenag
Senin, 7 Oktober 2024 - 17:33 WIB
“Antara lain: pelatihan start up, conten creator, artificiali intelligence, untuk membekali santri bahwa mereka hidup di dunia digital,” jelasnya.
“Kemenag juga menggelar lomba video, foto, dan penulisan artikel, termasuk ucapan selamat Hari Santri,” lanjutnya.
Selain itu kata Abu juga akan ada Ekspo Kemandirian Pesantren.
“Penanaman pohon, mayoran (syukuran dan makan bersama)," ujar Prof Abu.
Sementara pada 22 Oktober, Apel Hari Santri akan dilaksanakan seluruh komponen masyarakat, kementerian/lembaga, pemda, dan pondok pesantren.
“Puncak Hari Santri digelar di Jakarta," tandasnya. (put)