Sebanyak 52 Produk Indonesia Raih Penghargaan Top Halal.
Sumber :
  • tim tvOnnews/Putri Rani

Sebanyak 52 Produk Indonesia Raih Penghargaan Top Halal

Rabu, 16 Oktober 2024 - 15:20 WIB

Dalam sambutannya, Sandiaga menekankan bahwa Indonesia memiliki potensi besar dalam ekonomi halal.

Tak hanya itu kapasitas di berbagai industri halal, seperti makanan dan minuman halal serta pariwisata halal juga merupakan potensi besar di Indonesia.

Pengembangan ekonomi halal inilah yang akan membantu Indonesia untuk meningkatkan pertumbuhan ekonomi dan meningkatkan lapangan kerja.  

“Untuk terus mendukung pelaku industri halal dan terwujudnya visi Indonesia menjadi produsen halal terkemuka di dunia maka diperlukan strategi kolaborasi yang efektif, inovatif, dan berkelanjutan melalui upaya-upaya, seperti mendorong business matching, industri hulu dan hilir, perluasan akses pasar dan dukungan ekspor produk,” ujar Sandiaga Uno. 

Sementara Direktur Eksekutif Komite Nasional Ekonomi dan Keuangan Syariah (KNEKS), Sholahudin Al-Aiyub, menyebutkan Top Halal Award 2024 merupakan ajang yang penting untuk mengapresiasi dan promosikan produk halal di Indonesia. 

“Kami berkomitmen mendukung pengembangan ekosistem halal di Tanah air,” ujar Aiyub.

Ia mengatakan pihaknya percaya bahwa kolaborasi dan sinergi dapat membuat produk halal semakin kompetitif.

Berita Terkait :
1
2
3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:27
02:30
05:51
03:16
03:36
00:44
Viral