Habib Novel Alaydrus harap setelah shalat kerap mengisi amalan sholawat Munjiyat demi hajat terkabulkan oleh Allah SWT.
Sumber :
  • Tangkapan layar YouTube Novel Muhammad Alaydrus

Usai Shalat Jangan Beranjak, Habib Novel Alaydrus Sarankan Rutin Baca Sholawat Munjiyat agar Hajat Diijabah Secepat Kilat

Rabu, 16 Oktober 2024 - 21:57 WIB

Jika godaan setan telah menjauh maka segala hajat yang dilantunkan akan khusyuk. Itu sangat berguna sebagai benteng diri dan perlawanan terhadap makhluk gaib.

"Ya Allah limpahkan sholawat kepada Baginda Muhammad SAW, kepada keluarga Baginda Muhammad SAW," jelasnya.

Selain godaan setan, pendakwah keturunan Rasulullah SAW tersebut membagikan keutamaan lainnya. Habib Novel menjamin amalan ini menghindari bermacam-macam musibah.

"Dengan bersholawat berkat sholawat itu, Engkau Ya Allah menyelamatkan kami dari segala macam bentuk bencana dan musibah yang hebat dan segala hal yang membahayakan," tuturnya.

Keutamaan sholawat Munjiyat juga mampu menghapuskan segala dosa. Misalnya berasal dari perbuatan-perbuatan terdahulu akan mendapat ampunan dari Allah SWT.

"Semua hajat kami Ya Rabb engkau wujudkan, dan dosa-dosa kami Engkau sucikan. Tidak punya dosa lagi," katanya.

Seorang mukmin juga meraih derajat yang ditinggikan oleh Allah SWT. Itu menjadi bagian keutamaan dari bacaan sholawat tersebut.

Berita Terkait :
1 2
3
4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:27
02:30
05:51
03:16
03:36
00:44
Viral