Dinilai Wajar Menunda Shalat Hingga Lupa Jumlah Rakaat, Kata Ustaz Adi Hidayat Ada Hal Buruk yang sedang Menguasai....
Sumber :
  • dok.ilustrasi freepik

Dinilai Wajar Menunda Shalat Hingga Lupa Jumlah Rakaat, Kata Ustaz Adi Hidayat Ada Hal Buruk yang sedang Menguasai...

Sabtu, 19 Oktober 2024 - 15:05 WIB

Realitanya, ada juga yang ketika menjalankan ibadah shalat fardhu, tak jarang suka melihat seseorang melupakan jumlah rakaatnya.

Bahkanjuga, yang menunda shalat dengan alasan 'sebentar lagi' atau 'nanggung bentar dulu' 'kerjaan belum kelar', dan sebagainya.

Lantas, apakah diperbolehkan? berikut penjelasan Ustaz Adi menggunakan perspektif agama islam.

Tentu dipahami kalau ada syarat wajib yang harus dipenuhi sebelum shalat yaitu wudhu.

Sebab menjadi dasar untuk mensucikan diri dari hadast kecil sebelum mendirikan shalat.

Hal inipun disampaikan Ustaz Adi Hidayat dalam ceramahnya di YouTube Adi Hidayat Official, dikutip Sabtu (19/10/2024). 

 

Berita Terkait :
1
2
3 4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:55
01:18
01:38
03:04
12:58
01:47
Viral