Habib Novel Alaydrus kupas tuntas alasan shalat Dhuha belum mendatangkan rezeki.
Sumber :
  • Tangkapan layar YouTube Novel Muhammad Alaydrus

Rezeki Makin Seret jika Keliru Punya Niat ini di Shalat Dhuha, Habib Novel Alaydrus Kupas Tuntas Penyebabnya

Selasa, 22 Oktober 2024 - 22:01 WIB

tvOnenews.com - Habib Novel Alaydrus menjelaskan keutamaan shalat Dhuha terpopuler. Biasanya orang mukmin rutin mengerjakan sunnahnya pada pagi hari bisa meraih guyuran rezeki.

Habib Novel Alaydrus mengakui shalat Dhuha bisa mendatangkan aliran rezeki berlimpah dari Allah SWT. Itu telah menjadi penjelasan dalam hadits riwayat Rasulullah SAW.

Namun, Habib Novel Alaydrus menegaskan bahwa orang mukmin yang rutin mengerjakan shalat Dhuha masih belum mendapatkan harapan rezeki.

Habib Novel Alaydrus pun mengungkap penyebab alasan rezeki tidak kunjung didatangkan Allah SWT. Meski orang tersebut sangat rajin shalat Dhuha di pagi hari.

Ilustrasi Seorang Muslim sedang Shalat Dhuha
Sumber :
  • tim tvOne

 

"Jawabannya simpel, Dhuhamu keliru, shalat Dhuhanya enggak keliru, tapi caramu yang keliru," ungkap Habib Novel Alaydrus dinukil tvOnenews.com dari tayangan YouTube Sulthonul Quluby, Selasa (22/10/2024).

Berita Terkait :
1
2 3 4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:40
01:00
01:59
02:27
01:42
01:36
Viral