Ustaz Adi Hidayat Jelaskan Dahulukan Mana Sedekah atau Utang.
Sumber :
  • Tangkapan Layar YouTube Adi Hidayat Official

Bila Rezeki Datang, Lebih Baik Dahulukan Sedekah atau Melunasi Utang? Ternyata Ustaz Adi Hidayat Anjurkan untuk…

Senin, 28 Oktober 2024 - 23:51 WIB

“Di Qur’an Surat An-Nisa ayat 34, infaq wajib ini adalah infaqnya suami kepada istrinya. Laki-laki diberikan kelebihan oleh Allah, beda dengan perempuan. Di antara kelebihannya diberikan perangkat untuk mencari nafkah. Nafkah itu singkatan dari infaq. Maka ini yang disebut nafkah wajib,” ungkap Ustaz Adi Hidayat pada tayangan YouTube Audio Dakwah.


Ustaz Adi Hidayat. (Ist)

Sedangkan, infaq sunnah diberikan kepada 5 golongan seperti orangtua, kerabat terdekat, anak-anak yatim, orang-orang miskin, dan orang yang kesulitan bekal dalam perjalanan.

Berkaitan dengan hal tersebut, Ustaz Adi Hidayat mengungkapkan bahwa utang wajib untuk dibayar. 

Bahkan bila telah meninggal dunia, maka utang akan tetap dibawa mati. Maka wajib dibayar oleh sanak saudaranya.

“Jadi hukum Anda untuk meminjam uang kepada orang lain atau meminjam barang sebagai utang. Itu kalau memang Anda berhak untuk meminjamnya silakan. Tapi membayarnya itu wajib,” ujarnya.

Oleh sebab itu, bila seseorang berada dalam situasi harus memilih antara infaq wajib (terhadap istri) atau membayar utang terlebih dahulu, maka bisa dilihat dari keluasannya.

Berita Terkait :
1
2
3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:09
11:50
04:33
15:04
08:48
02:04
Viral