Niat Belajar Shalat Dhuha Cuma Bisa Baca Surah Al Ikhlas, Apalah Boleh?, Syekh Ali Jaber Tegaskan Hukumnya dalam Islam Disesuaikan....
Sumber :
  • dok.ilustrasi vectery

Niat Belajar Shalat Dhuha Cuma Bisa Baca Surah Al Ikhlas, Apalah Boleh?, Syekh Ali Jaber Tegaskan Hukumnya dalam Islam Disesuaikan...

Rabu, 30 Oktober 2024 - 09:42 WIB

Jakarta, tvOnenews.com-- Ketika seseorang memiliki niat baik, seperti mau shalat dhuha ini sangatlah baik. Namun, hanya bisa baca surah Al Ikhlas, apakah diperbolehkan atau sah ibadahnya? berikut penjelasan Syekh Ali Jaber

Menunaikan ibadah shalat sunnah, seperti dhuha jadi yang dianjurkan dalam islam karena punya keistimewaan. 

Tentu ini bagi umat muslim bisa jadi ibadah tambahan setelah shalat fardhu. Mengingat shalat dhuha itu sunnah, dalam praktiknya terkadang masing bingung. 

Sebab ada anggapan mampu disesuaikan kemampuan masing-masing. Lalu, di sisi lain menghafal dan memahami ayat-ayat Al Quran setiap orangnya berbeda-beda. 

Salah satunya, menghafal Surah Al Ikhlas yang dipahami pendek. Sehingga mudah untuk dibaca dan diingat.

Lantas, ada pertanyaan apakah boleh shalat Dhuha tidak pakai surah Adh Dhuha diganti Al Ikhlas? ini penjelasan Syekh Ali Jaber, dikutip dari YouTube Nashih TV, Rabu (30/10/2024).

Sebagaimana dipahami, secara umum saat shalat Dhuha membaca surah Adh Dhuha. Syekh Ali Jaber menjelaskan shalat dhuha itu sebenarnya sangat mudah dan bisa disesuaikan dengan kemampuan masing-masing. . 

Berita Terkait :
1
2 3 4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:41
03:04
02:15
03:41
21:38
05:31
Viral