Ustaz Abdul Somad (UAS) bagikan rincian pendahuluan antara shalat Taubat dan Tahajud.
Sumber :
  • Kolase tangkapan layar YouTUbe Ustadz Abdul Somad Official & Tim tvOnenews

Masih Keliru Ingin Dahulukan Shalat Taubat atau Tahajud? Ustaz Abdul Somad Ingatkan Ada Aturan dan Urutannya yang Benar

Selasa, 5 November 2024 - 23:32 WIB

Urutan pertama, kata UAS, shalat sunnah Wudhu menjadi pembuka. Kedua, bisa melanjutkan shalat sunnah Taubat.

Ketiga, UAS menyebutkan bisa dilanjutkan shalat Hajat. Catatannya, harus telah menuntaskan sunnah Taubatnya.

Keempat, shalat Tahajud menjadi amalan setelah ibadah sunnah Hajat.

"Jangan Witir lagi karena udah Witir di masjid tak boleh dua kali Witir dalam semalam," tegas UAS.

Adapula rincian bacaannya secara berurutan yang benar dibagikan oleh UAS. Meski, kebanyakan berasal dari surat pendek.

Surat Trikul berupa Al Ikhlas, An Nas dan Al Falaq menjadi solusi bagi yang sulit melafalkan surat bernuansa ayat-ayat panjang.

Berita Terkait :
1 2 3
4
5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:34
01:08
02:30
02:10
01:29
03:46
Viral