Kiat dari Ustaz Khalid Basalamah Agar Anak Mau Diajak ke Masjid.
Sumber :
  • istockphoto

Kiat dari Ustaz Khalid Basalamah Agar Anak Mau Diajak ke Masjid

Kamis, 7 November 2024 - 17:08 WIB

Buatlah anak-anak merasa bahwa masjid adalah tempat yang aman dan penuh dengan keberkahan.

Kemudian seiring dengan mengenalkan masjid, ajarkan juga adab-adab di dalamnya, seperti menjaga ketenangan, tidak berlari-lari, dan tidak berbicara keras.

Jelaskan kepada anak-anak bahwa masjid adalah tempat yang dihormati dan ada tata krama yang perlu dijaga. 

Maka dengan mengetahui adab-adab di masjid, diharapkan anak-anak akan semakin paham bagaimana harus bersikap ketika mereka sedang di dalam masjid.

Itulah kiat-kiat dari Ustaz Khalid Basalamah kepada orang tua yang ingin mengajak anak ke masjid.

Semoga bermanfaat dan marilah ajak anak-anak kita untuk mencintai shalat dengan cara yang bertahap dan lembut. 

Semoga Allah SWT memberikan kemudahan dan menjadikan anak-anak kita menjadi generasi yang sholeh dan taat. Allahumma aamiin.

 

Allahu Ta’ala a'lam bishawab.

Berita Terkait :
1 2 3 4
5
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:50
02:03
03:05
03:21
01:44
01:05
Viral