Calon Gubernur Maluku Utara, Sherly Tjoanda disebut mirip istri Nabi Muhammad SAW viral.
Sumber :
  • Instagram/@s_tjo

Sebut Cagub Maluku Utara Sherly Tjoanda Mirip Istri Nabi Muhammad SAW Viral, Tokoh Agama dan Umat Islam Geram

Rabu, 13 November 2024 - 17:40 WIB

Salah satu ulama di Maluku Utara, Habib Abdurrahman Assegaf merespons bahwa pernyataan itu telah salah besar.

Habib Abdurrahman mengecam bahwa istri mendiang Benny Laos itu tidak perlu disamakan dengan Siti Khadijah. Tulisan dalam unggahan tersebut bisa mengandung unsur dugaan penistaan agama.

"Penobatan Sherly Thjondoa yang disebut mirip dengan Istri dari Nabi Muhamad SAW sangat tidak tepat. Ini juga bisa menjurus ke penistaan dan penodaan agama terutama pada Khadijah yang notabenenya istri dari Nabi Muhamad SAW, bu dari orang-orang beriman," jelas Habib Abdurrahman dikutip, Rabu.

Bagi Habib Abdurrahman, Siti Khadijah merupakan sosok ummul mukminin. Ini tentu tidak bisa dibandingkan dengan Sherly yang hanya berstatus sebagai calon Gubernur Maluku Utara.

Siti Khadijah menjadi acuan bagi perempuan Muslimah. Kemuliaannya tidak boleh dinodai dengan hal-hal lain.

"MUI harus menindak tegas tentang Sherly Tjondoa yang disebut mirip istri Nabi Muhamad SAW," tegas Habib Abdurrahman.

Berita Terkait :
1
2
3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
06:26
02:39
02:22
02:22
03:02
00:54
Viral