Gus Baha singgung gempa bumi selalu dimaknai musibah.
Sumber :
  • Kolase Instagram/@kajian.gusbaha & iStockphoto

Gempa Tak hanya Tentang Musibah Meski Harus Alami Guncangan Hebat, Gus Baha Jelaskan Bumi Sudah dalam Kondisi...

Rabu, 13 November 2024 - 20:48 WIB

tvOnenews.com - Gus Baha menguraikan makna dari gempa bumi berdasarkan penjelasan dari Al Quran. Fenomena ini dapat meluluh lantahkan daratan hingga lautan.

Gempa bumi biasanya tiba-tiba muncul dalam satu titik di suatu daerah. Gus Baha mengatakan ini bisa berdampak terhadap wilayah lainnya yang turut merasakan guncangan dahsyatnya.

Namun demikian, Gus Baha menerangkan bahwa gempa bumi tidak selalu diartikan sebagai musibah.

Bagi Gus Baha, bumi memiliki banyak fungsi dan potensi apa yang terjadi, salah satunya bencana alam disebabkan dari gempa bumi.

Ilustrasi gempa
Sumber :
  • Pexels/Serkan Gönültaş

 

"Memang dari awal, Allah bikin bumi ini, malah potensinya likuifaksi, melumer. Tamuru itu maknanya melumer," kata Gus Baha dikutip dari kanal YouTube SANTRI GAYENG, Rabu (13/11/2024).

Berita Terkait :
1
2 3 4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
41:46
01:00
01:15
01:05
01:47
03:34
Viral