Shalat Hajat Dilakukan Setelah Tahajud? Ternyata Kata Ustaz Abdul Somad Begini Urutan Ibadah di Sepertiga Malam Terakhir.
Sumber :
  • Getty Images

Shalat Hajat Dilakukan Setelah Tahajud? Ternyata Kata Ustaz Abdul Somad Begini Urutan Ibadah di Sepertiga Malam Terakhir

Minggu, 17 November 2024 - 03:36 WIB

Menurut UAS,, para malaikat pemberi rahmat sangat menyukai mendekati orang yang wangi.

"Tujuannya karena malaikat pemberi rahmat suka mendekat kepada orang yang harum-harum, dia langsung turun mendekatinya," jelas UAS.

Setelah itu, barulah UAS membagikan urutan paling tepat sesuai aturan dalam ajaran Islam.

Ustaz Abdul Somad menuturkan bahwa, shalat pembuka waktu malam adalah shalat wudhu.

"Jadi kalau bangun malam, yang pertama kali dilaksanakan adalah shalat sunnah wudhu," saran UAH.

Setelah itu, saran UAS sambungkan dengan shalat taubat, karena malam hari adalah waktu paling tepat memohon ampunan kepada Allah SWT.

Kemudian kata Ustaz Abdul Somad setelah shalat taubat lakukanlah tahajud.

UAS berpendapat saat waktu tahajud segera panjatkan banyak permintaan hajatnya.

Setelah tahajud, barulah lakukan shalat hajat.

Berita Terkait :
1 2 3
4
5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
08:39
02:32
01:10
03:01
03:04
03:25
Viral