- Instagram/@christian_rontini18
Masih Ingat Kisah Mualaf Christian Rontini? Pemain Filipina Bantah Masuk Islam Demi Nikahi Anak Legenda Timnas Indonesia
Saat itu, Cristian Gonzales turut menyaksikan Rontini mengucapkan dua kalimat syahadat di Masjid Raya Al Azhom, Tangerang pada September 2023 lalu.
Adapun pihak lainnya ikut menyaksikan Rontini mualaf, antara lain Rendy Oscario, Javlon Guseynov, dan Jack Brown.
"Saya ingin berterima kasih pada semua orang yang hadir dan membagikan kebahagiaan hari ini pada saya. Saya akan terus berdoa dan berharap yang terbaik untuk kalian semua," jelas Rontini.
Pemain kelahiran dari Italia itu juga mengganti namanya bernuansa Islam dari Christian Rontini menjadi Yaseer Ali.
"Nama baru Islam saya adalah Yaseer Ali. Di mana Yaseer karena artinya itu nomor 1, dan Ali adalah pemimpin. Kalo digabung jadinya pemimpin nomor 1," katanya.
Meski demikian, publik sempat menyoroti bahwa Rontini rela berpindah keyakinan dari agama Kristen ke agama Islam karena mau menikahi kekasihnya, Amanda Gonzales.
- Instagram/@christian_rontini18