Buya Yahya uraikan batas waktu terakhir aqiqah untuk anak baru lahir agar sunnahnya tidak luntur.
Sumber :
  • Tangkapan Layar YouTube Al-Bahjah TV

Kapan Batas Waktu Aqiqah Anak yang Baru Lahir? Ternyata Buya Yahya Bilang Sunnahnya Seketika Luntur jika Lewati...

Selasa, 26 November 2024 - 05:20 WIB

Pemberian nama untuk anak bayinya juga berlangsung saat berlangsungnya proses aqiqah.

Tujuan para orang tua memberikan nama saat aqiqah agar semua orang mengetahui putra atau putrinya baru saja lahir di dunia.

Selain itu, ada makna kandungan berasal dari aqiqah berupa sedekah. Ini mengacu pada pemberian daging hewan disembelih kepada golongan di atas.

Sedekah ini sangat berfungsi sebagaimana anak baru lahir senantiasa mendapat perlindungan dari Allah SWT.

Namun demikian, harapan itu bisa terhalang apabila masih sulit dalam perekonomiannya.

Pendakwah karismatik lahir di Blitar ini menyarankan para orang tua sebaiknya mengumpulkan uang lebih dulu. Pelaksanaan aqiqah tidak harus pada waktu ke-7 hari.

Ada jadwal-jadwal lainnya meliputi hari ke-14 atau dua minggu setelah bayi lahir, dan hari ke-21.

Berita Terkait :
1 2
3
4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
19:39
05:10
07:21
01:23
01:51
01:50
Viral