Sumber :
- Tangkapan layar YouTube Khalid Basalamah Official
Lebih Penting Mana Kejar Keutamaan Shalat Qabliyah dalam Rumah atau Subuh ke Masjid? Justru Kata Ustaz Khalid Basalamah...
Selasa, 26 November 2024 - 04:40 WIB
Jika melewati takbiratul ihram, Ustaz Khalid Basalamah mengatakan pahalanya tidak sesempurna dilakukan sejak imam membaca niat.
"Karena saat imam mulai Allahu Akbar, kita juga Allahu Akbar itu sudah dicatat pahala dan itu ada fadilah, jangan ketinggalan itu," paparnya.
Kemudian, Ustaz Khalid Basalamah mengatakan kondisi seorang mukmin tengah melakukan shalat sunnah fajar atau qabliyah sebaiknya dibatalkan untuk memilih pelaksanaan Subuhnya.
"Bahkan kalau perlu kita masuk masjid sudah mau iqamah ya sudah kita shalat Subuh gitu kan," tandasnya.
(hap)