Memangnya Salam dalam Shalat Harus pakai wa barakatu? Kata Ustaz Adi Hidayat Jelaskan Hukum Islam.
Sumber :
  • dok.kolase tvonenews.com

Hati-hati Jika Masih Terbiasa Menunda Shalat dan Sering Lupa Jumlah Rakaat, Kata Ustaz Adi Hidayat Bisa Jadi Anda Sedang Dikuasai... 

Jumat, 29 November 2024 - 19:37 WIB

"Waktu adzan setan pergi tapi waktu adzan selesai balik lagi. Makanya ada yang bilang tenang belum komat, nah itu godaannya," ucap Ustaz Adi lebih lanjut.

Ia juga mengingatkan bahwa saat adzan berkumandang, manusia akan merasakan dorongan kuat untuk melaksanakan shalat.

Ini merupakan pengaruh dari malaikat yang mendukung kita untuk takwa.

Namun, ketika adzan selesai, pengaruh tersebut melemah karena setan kembali datang untuk menghalangi.

Godaan untuk melupakan jumlah rakaat, menunda-nunda shalat, atau bahkan tidak shalat sama sekali adalah hal yang nyata dan berasal dari setan Khanzab.

Oleh karena itu, umat Muslim dianjurkan untuk segera merespons panggilan shalat saat adzan berkumandang dan berlindung kepada Allah agar terhindar dari gangguan setan.

Mari kita jadikan setiap shalat sebagai momen untuk memperkuat hubungan dengan Allah, tanpa memberikan celah kepada setan untuk mengganggu. wallahu alam. (asl)

Berita Terkait :
1 2 3
4
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:50
03:27
02:06
03:04
03:16
05:48
Viral