Ustaz Adi Hidayat jelaskan amalan bila tidak kuat shalat tahajud.
Sumber :
  • Tangkapan Layar YouTube Adi Hidayat Official

Bukan 11 atau 13, Ini Jumlah Rakaat Shalat Tahajud yang Paling Utama Kata Ustaz Adi Hidayat

Senin, 2 Desember 2024 - 23:06 WIB

tvOnenews.com - Ustaz Adi Hidayat jelaskan tentang jumlah rakaat shalat tahajud yang paling utama.

Shalat tahajud atau yang disebut juga dengan shalat malam, merupakan salah satu shalat sunnah yang sangat dianjurkan. 

Disebut shalat malam karena shalat tahajud pelaksanaannya pada malam hari atau di sepertiga malam.

Banyak keutamaan yang bisa didapatkan dari rutin mengerjakan ibadah shalat tahajud.

Shalat Tahajud dan Qiyamul Lail Apakah Sama? Ternyata Kata Ustaz Adi Hidayat…
Sumber :
  • shutterstock

 

Salah satunya, akan diberi kedudukan yang tinggi di sisi Allah SWT.

Berita Terkait :
1
2 3 4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
13:59
03:06
00:48
01:35
05:42
01:31
Viral