Soal Boleh atau Tidak Ucapkan Selamat Natal ke Non Muslim, Habib Jafar Ingatkan Jangan Sampai Sampai….
Sumber :
  • Istimewa

Soal Boleh atau Tidak Ucapkan Selamat Natal ke Non Muslim, Habib Jafar Ingatkan Jangan Sampai Sampai…

Rabu, 18 Desember 2024 - 17:30 WIB

tvOnenews.com - Hukum mengucapkan Natal kerap menjadi bahasan setiap Muslim ketika di akhir tahun.

Hukum pengucapan Natal tentu perlu diketahui oleh setiap umat Islam agar tidak salah dan berujung pada perbuatan dosa.

Ada beberapa pandangan terkait hukum seorang muslim mengucapkan selamat natal dimana ada yang membolehkan dan ada yang melarang keras hal tersebut.

Lantas sebenarnya bagaimana sebenarnya hukum mengucapkan Natal pada non Muslim dalam Ajaran Islam?

Berikut pandangan tentang mengucapkan Natal yang diberikan oleh Habib Jafar, dai muda yang namanya kian mengudara dan dekat dengan kaum milenial. 

Sebagainana dilansir tvOnenews.com dari kanal YouTube KlipSmile, soal ucapan Selamat Natal, menurut pandangan Habib Jafar itu kembali pada keyakinan masing-masing.

"Menurut gua kalau mengucapkan selamat natal tuh kembali ke orangnya, dia meyakini boleh atau enggak," tegas Habib Jafar. 

Berita Terkait :
1
2 3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
20:07
03:01
02:11
17:16
05:02
06:31
Viral