Ilustrasi jemaah mendengar naskah khutbah Jumat singkat tentang bulan Rajab.
Sumber :
  • Pexels

Naskah Khutbah Jumat Singkat 27 Desember 2024: Rajab, Salah Satu Bulan Suci Paling Istimewa

Kamis, 26 Desember 2024 - 19:32 WIB

"Sesungguhnya berbuat zalim di dalam bulan-bulan suci lebih besar kesalahan dan dosanya daripada berbuat zalim di dalam bulan lainnya, walaupun suatu kezaliman, apapun bentuknya, merupakan dosa besar, akan tetapi Allah mengagungkan suatu perkara  sesuai dengan kehendak-Nya."

Dalam beberapa penjelasan tersebut menunjukkan bulan Rajab dan bulan suci lainnya mengandung haram, suci, dan penghormatan.

Sebagai orang mukmin, kita menjauhi peperangan tanpa alasan yang jelas. Kecuali ada musuh tiba-tiba datang dan menyerang senantiasa melakukan perlawanan sebagaimana tercantum dalam tafsir Surat At Taubah Ayat 36.

Kaum muslimin rahimahumullah

Demikianlah khutbah Jumat pertama mengandung materi yang bermanfaat pada sesi ini, semoga kita senantiasa mendapat ridho dan terpilih menjadi golongan orang beriman saat mengutamakan amalan kebajikan pada bulan Rajab maupun bulan haram lainnya.

بَارَكَ اللهُ لِي وَلَكُمْ فِي الْقُرْآنِ الْعَظِيْمِ، وَنَفَعَنِي وَاِيِّاكُمْ بِمَا فِيْهِ مِنَ الآيَاتِ وَالذِّكْرِ الْحَكِيْمِ، وَتَقَبَّلَ الله مِنِّي وَمِنْكُمْ تِلاوَتَهُ اِنَّهُ هُوَ السَّمِيْعُ الْعَلِيْمُ

(hap)

Berita Terkait :
1 2 3 4
5
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:03
01:39
01:46
05:50
01:18
07:15
Viral