Sumber :
- kolase tim tvOnenews/Reuters
Waketum MUI Harap Pemerintah Indonesia Tolak Rencana Trump Relokasi Warga Gaza
Selasa, 21 Januari 2025 - 22:02 WIB
“Kita berharap agar pemerintah Indonesia jangan meladeni rencana Trump tersebut,” harap Anwar Abbas.
“Karena dibalik topeng kemanusiaan yang dia pergunakan ada rencana buruk yang tidak bisa kita terima yaitu memperkuat dan memperluas negara israel serta mengorbankan kemerdekaan dan kepentingan rakyat palestina dan itu jelas-jelas tidak bisa kita terima. tutupnya. (put)