Article Article
Buya Yahya.
Sumber :
  • Tangkapan layar YouTube Al-Bahjah TV

Memang Harus Baca Doa Qunut saat Shalat Witir di 16 Terakhir Ramadhan? Buya Yahya Sebut Ternyata ini Hikmahnya

Rabu, 19 Maret 2025 - 02:57 WIB

tvOnenews.com - Anjuran mengisi doa qunut saat shalat Witir di malam 16 terakhir Ramadhan memunculkan banyak pertanyaan. Ada beberapa dalil dan hadis riwayat mengenai umat Muslim dianjurkan membaca qunut.

KH Yahya Zainul Ma'arif alias Buya Yahya menyampaikan shalat Witir setelah Tarawih dianjurkan membaca doa qunut, salah satu bimbingan dari Nabi Muhammad SAW.

Buya Yahya menyebutkan, ada perbandingan mazhab ulama. Imam Hambali mengatakan doa qunut di akhir shalat Witir adalah khilaf, sedangkan Imam Ahmad mengukuhkan sedari awal Ramadhan namun hukumnya tetap sunnah.

"Kalau mazhab kita Mazhab Imam Syafi'i di pertengahan Ramadhan itu sunnah, karena hal yang dilakukan adalah sunnah, seperti itu," ujar Buya Yahya dilansir tvOnenews.com dari channel YouTube Al-Bahjah TV, Rabu (19/3/2025).

Maka dari itu, Mazhab Imam Ahmad dan Hambali mengarahkan dari awal Ramadhan, namun Imam Syafi'i lebih menempatkan di separuh atau pertengahan Ramadhan.

Hikmah Doa Qunut saat Shalat Witir di 16 Terakhir Ramadhan

Ilustrasi Doa Qunut saat shalat
Ilustrasi Doa Qunut saat shalat
Sumber :
  • Pexels
Berita Terkait :
1
2 3 4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:52
03:44
04:42
01:38
07:57
06:43
Viral