Legenda Voli Korea, Kim Yeon-koung dan Megawati Hangestri.
Sumber :
  • KOVO

Performa Legenda Voli Korea Melempem Sampai Dilibas Megawati Hangestri? Kim Yeon-koung: Saya Rasa Tidak Ada yang Bisa Saya Perbuat

Rabu, 22 Januari 2025 - 23:55 WIB

Sementara itu, Megawati terus menunjukkan perkembangan pesat dan konsistensi luar biasa. Ketajaman serangannya menjadikannya salah satu pemain paling berbahaya di Liga Voli Korea musim ini.

Pertarungan langsung antara Pink Spiders dan Red Sparks di akhir Januari diperkirakan akan menjadi ujian besar bagi kedua tim, terutama untuk membuktikan apakah Megawati bisa terus mengungguli idolanya.

Dengan Pink Spiders yang masih memimpin klasemen sementara, jarak sembilan poin dengan Red Sparks memberikan tekanan tersendiri. 

Menarik untuk melihat apakah Kim mampu mengembalikan performa terbaiknya dan bagaimana Megawati melanjutkan peningkatan kariernya di tengah sorotan. (udn)

Berita Terkait :
1 2 3
4
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:40
01:00
01:59
02:27
01:42
01:36
Viral