Megawati Hangestri.
Sumber :
  • KOVO

Dari Lawan jadi Kawan, Vanja Bukilic Gantikan Gia dan Berduet dengan Megawati Hangestri, Ternyata Pernah Remehkan Megatron?

Sabtu, 11 Mei 2024 - 13:32 WIB

tvOnenews.com - Teka-teki rekan duet baru Megawati Hangestri di Red Sparks musim depan pun akhirnya terjawab setelah pelatih Ko Hee-jin memilih eks pemain Hi-pass musim lalu, Vanja Bukilic.

Vanja akan melengkapi pemain asing Red Sparks yang sudah diisi Megawati Hangestri untuk pemain asing Asia msum depan.

Vanja Bukilic akan mengisi slot pemain asing non-Asia milik Red Sparks yang ditinggalkan bestie Megawati Hangestri, Giovanna Milana.


Kolase foto Megawati Hangestri dan Vanja Bukilic (sumber: Instagram red Sparks)

Hal itu membuat Vanja Bukilic dan Megaati Hangestri yang merupakan rival musim lalu akan menjadi tandem di Red Sparks musim ini.

Kita tahu, pertemuan antara Hi-pass dan Red Sparks musim lalu kerap menjadi duel dua pemain asing masing-masing tim.

Duet pemain asing Red Sparks yakni Gia-Mega selalu bersaing dengan duet Vanja-Thanacha di Hi-pass.

Berita Terkait :
1
2 3 4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:28
03:16
03:48
03:16
05:46
03:25
Viral