Megawati Hangestri bersama Giovanna Milana dan Kim Yoon-sol.
Sumber :
  • Instagram

Tak Sabar dengan Kedatangan Megawati Hangestri, Media Ternama Korea sampai Wawancara Orang Terdekat Mega Selama di Red Sparks

Rabu, 29 Mei 2024 - 12:01 WIB

tvOnenews.com - Nama Megawati Hangestri mungkin menjadi salah satu pevoli yang cukup dikenal di Korea Selatan berkat penampilan impresifnya bersama klub Daejeon Jung Kwan Jang Red Sparks musim lalu.

Musim lalu, Megawati Hangestri menjadi salah satu pemain andalan Red Sparks selama gelaran liga voli Korea.

Bersama dengan Lee So-young dan Giovanna Milana, Megawati Hangestri berhasil membantu Red Sparks melaju hingga babak play off V League.


Megawati Hangestri bersama tim Red Sparks (Sumber : KOVO)

Secara individu, Megawati Hangestri pun berhasil menjadi mesin pencetak angka untuk Red Sparks musim lalu.

Tercatat, pemain yang mendapatkan julukan Megatron itu mengukir 781 poin hasil dari 736 poin di babak reguler dan 45 poin di babak playoff liga voli Korea musim lalu.

Torehan tersebut juga membuat Megawati Hangestri berhasil keluar sebagai topskor untuk tim Red Sparks.

Berita Terkait :
1
2 3 4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:40
01:00
01:59
02:27
01:42
01:36
Viral